Begini resep sederhana puding pepaya yang disukai anak-anak, cobain yuk bunda pasti ketagihan deh,,,!



BAHAN BAHAN

1. Buah pepaya 
2. Agar-agar warna putih 
3. susu kental manis warna putih
4. gula  
5. santan 

Langkah Langkah

1. Belah buah pepaya menjadi dua bagian.
2. Bersihkan bijinya.
3. Bentuk bulat-bulat dengan kerokan khusus buah.
4. Jangan semua dikerok, sisakan daging buah pepayanya.
5. Siapkan santan sebagai pengganti air sesuai takaran untuk membuat agar-agar.
6. Gunakan agar-agar warna putih.
7. Masak agar-agar seperti biasa.
8. Jika sudah mendidih, angkat dan tambahkan susu putih.
9. Masukkan agar-agar dalam potongan pepaya yang tadi ya.
10. Isi dengan bulatan pepaya yang telah disiapkan.
11. Diamkan beberapa jam sampai dingin dan mengental.
12. Potong-potong dan puding siap dimakan.

sumber:brilio.net

Komentar

Entri Populer

Cara Membuat Es Krim Tanpa Tim Sp ,,, wah makin nggak ribet nih caranya,,,, yuk bunda kita lihat resepnya di sini,,,,!!!

MURAH dan ENAK ini yg kita Cari Bunda.....Resep Nugget Ayam Ini. Cukup Dada Ayam 1 Belah Doang Bisa Jadi 1 Kg Lho Bun ! yuk simak resepnya di sini?